TENTANG KAMI
PERKANTAS adalah sebuah yayasan yang dibentuk oleh beberapa orang Kristen yang terpanggil untuk membina, memuridkan, dan mempersiapkan siswa dan mahasiswa Kristen, untuk menjadi pemimpin-pemimpin masa depan yang berpengaruh bagi keluarga, gereja, negara, dan dunia
VISI
Mempersiapkan siswa dan mahasiswa menjadi alumni yang dewasa dan menjadi berkat dalam keluarga, gereja, bangsa dan negara serta dunia
MISI
- Penginjilan
- Pembinaan / Pemuridan
- Pelipatgandaan
- Pengutusan
DIVISI PELAYANAN

SISWA
Para siswa, baik SMP maupun SMA, dilayani dalam berbagai bentuk, antara lain dalam kelompok kecil, persekutuan sekolah, persekutuan kota, retreat atau kamp

MAHASISWA
Pelayanan mahasiswa dilakukan secara terpadu melalui pelayanan kampus, persekutuan kota, seminar dan pelatihan, kelompok kecil, retreat/kamp lokal-regional-nasional, konseling, dan sebagainya

ALUMNI
Pelayanan yang ditujukan untuk memperlengkap alumni yang telah terjun ke dalam dunia profesi